: Menyajikan pemformatan Teks dan Paragraf Web

  1. Pemformatan Teks
Berikut ini adalah contoh yang dihasilkan pemformatan teks pada dokumen web :
HTML menggunakan tag seperti <b> dan <i> untuk memformat output, seperti teks tebal atau miring.
Tag HTML ini disebut tag format, selengkapnya dalam tabel berikut :
Tag
Deskripsi
<b>
Mendefinisikan teks tebal
<em>
Mendefinisikan teks menekankan
<i>
Mendefinisikan teks miring
<small>
Mendefinisikan teks kecil
<strong>
Mendefinisikan teks penting
<sub>
Mendefinisikan teks di bawah garis
<sup>
Mendefinisikan teks di atas garis
<ins>
Mendefinisikan teks sisipan
<del>
Mendefinisikan teks dicoret
<mark>
Mendefinisikan teks ditandai

Tag HTML “keluaran computer”
Tag
Deskripsi
<code>
Mendefinisikan teks kode komputer
<kbd>
Mendefinisikan teks keyboard
<samp>
Mendefinisikan teks contoh kode
<var>
Mendefinisikan teks variabel
<pre>
Mendefinisikan teks terformat

HTML Citations, Quotations, and Definition Tags
Tag
Deskripsi
<abbr>
Mendefinisikan sebuah singkatan
<address>
Mendefinisikan alamat atau kontak informasi
<bdo>
Mendefinisikan arah teks
<blockquote>
Mendefinisikan sebuah bagian yang dikutip dari sumber lain
<q>
Mendefinisikan sebuah kutipan pendek
<cite>
Mendefinisikan judul karya
<dfn>
Mendefinisikan sebuah istilah definisi

  1. Pemformatan Paragrap

Tag HTML untuk paragrap adalah <p>, dengan tag penutup </p>. Berikut ini contohnya :
<p>ini adalah paragrap</p>
<p>Ini paragrap yang lain</p>

    Rangkuman

Pemformatan teks digunakan untuk memformat teks, seperti huruf tebal, miring dsb.
Perfomatan teks ini juga digunakan untuk menampilkan “keluaran computer”,

HTML Citations, Quotations, and Definition

Komentar

Postingan populer dari blog ini

: Jenis – Jenis Link dalam HTML

Biodata Atau Profil Cristiano Ronaldo CR7

Fungsi tata letak pada typografi